:: PERFECT TWO ::

Thursday, March 17, 2011

18.03.2011


Lewat tulisan ini....
Aku menuliskan tentang perasaanku 
dan juga tentang waktu-waktu yang 
aku lalui...

Detik dem detik saling silih berganti
waktu yang terus berjalan terkadangnya
membuat aku tidak menyadari
akan waktu yang terus berjalan
dan setiap perubahan yang terjadi
karna aku hanyalah
manusia biasa...



Lewat tulisan ini...
aku tulis semua tentang 
apa yang ada dijalan fikiranku...

Detik demi detik terus berjalan
tanpa menunggu diriku
yang menginginkan sesuatu
yang ada difikiranku menjadi
kenyataan...



Lewat tulisan ini aku berfikir bahwa
sungguh Esa Kekuasaannya
di dunia ini...

dan..

Sungguh Bijak DiriNya menciptakan
waktu itu untuk terus berjalan
tanpa menunggu sesuatu itu
untuk menjadi sebuah kenyataan
di dunia realita ini...




Lewat tulisan ini juga aku
tidak merasa kesepian
karna ada tulisan ini
dan juga pen berserta
kertas yang setia menemani ku
disaat diriku
membutuhkan tempat 
curhat...



written by, erfina



No comments:

Post a Comment